Jerinx SID Dahsyat, Tajam dan Nggak Nyangka

Jerinx SID Dahsyat, Tajam dan Nggak Nyangka - GenPI.co
Jerinx SID punya kalimat dahsyat. Isinya sangat tajam dan bikin nggak nyangka. Foto: Sapta Inong/GenPI.co

Seperti diketahui, Jerinx didakwa melakukan pengancaman kepada pegiat media sosial Adam Deni yang juga sebagai pelapor dalam kasus ini.

Dugaan pengancaman ini terjadi pada Awal Juli 2021. Deni mengatakan dirinya mendapat ancaman setelah dirinya dituding menjadi pelaku yang membuat akun Instagram Jerinx hilang.

Ada pun dakwaan yang disangkakan ialah Pasal 29 jo Pasal 45 B serta Pasal 27 ayat (4) jo Pasal 45 ayat 4 UU ITE. (*)

BACA JUGA:  Gosip Bunuh Diri, Jerinx SID: Namanya Berkasus Pasti Stres

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya