
Menurutnya, pertemuan antara Doddy dan Gala berlangsung dengan sangat hangat.
"Gala dipangku (Doddy, red), kalau digendong, sih, nggak," ungkap mertua Vanessa Angel itu.
Meski sama sekali tidak berkomunikasi dengan Doddy Sudrajat, Haji Faisal mengaku sangat senang jika besannya bisa datang mengunjungi cucunya. (*)
BACA JUGA: Ke Rumah Haji Faisal, Doddy Sudrajat dan Mayang Nangis Temui Gala
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News