
“Implan di kepala,” jawab Lucinta Luna.
Fuji nampak tidak percaya, Lucinta Luna kembali menjelaskan proses operasi plastik di kepalanya tersebut.
“Jadi kepala aku disobek. Nih bekas-bekas sini,” ujarnya sambil menunjukkan bekas luka operasi di kulit kepalanya.
BACA JUGA: Pernah Jadi Simpanan Om-om, Lucinta Luna Bahas Cinta Satu Malam
“Masih sakit enggak?” tanya Fuji, penasaran.
“Masih nyut-nyutan, makanya kalau aku tidur aku enggak bisa bolak-balik dengan leluasa karena nyut nyut nyut,” ucap Lucinta Luna. (ayobandung)
BACA JUGA: Lucinta Luna Mengaku Pernah Jadi Simpanan, Tarifnya Ratusan Juta!
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News