
Selain itu, ada juga foto grup yang menunjukkan Justin Bieber menatap kamera ponsel dengan air mata mengalir di wajah.
Justin Bieber jarang tampil di hadapan publik sejak mengungkapkan dirinya didiagnosis mengalami sindrom Ramsay Hunt.
Penyakit tersebut mengakibatkan "kelumpuhan total" di satu sisi wajah Justin Bieber pada Juni 2022. (ant)
BACA JUGA: Nyanyi Lagu Justin Bieber, Iqbaal Ramadhan Dihujat Netizen
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News