Rachel Vennya Gugat Cerai Niko, Sidang Perdana Digelar Hari Ini

Rachel Vennya Gugat Cerai Niko, Sidang Perdana Digelar Hari Ini - GenPI.co
Rachel Vennya (sumber : IG @rachelvennya)

Sidang perceraian pasangan yang menikah pada 2017 itu bakal digelar kembali pada 9 Februari 2021.

Diketahui, rumah tangga Rachel Vennya dan Niko Al Hakim dikabarkan retak sejak beberapa waktu lalu.

Kabar tersebut bermula saat Rachel Vennya menulis kalimat perceraian di akun miliknya yang telah terverifikasi di Instagram Story belum lama ini.

"Divorce its okay," ungkap Rachel Vennya. (*)

Simak video pilihan redaksi berikut ini:


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Terungkap, Rachel Vennya Sudah Gugat Cerai Niko

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya