Viewer JPNN Musik Selalu Meledak, Cak Sodiq Kian All Out Berkarya

Viewer JPNN Musik Selalu Meledak, Cak Sodiq Kian All Out Berkarya - GenPI.co
Cak Sodiq. Foto: JPNN Musik

"Termasuk ajaib ini, yang lihat langsung banyak, sudah ribuan,” kata Cak Sodiq.

Menurut Cak Sodiq, viewer yang langsung meledak itu merupakan bukti kerinduan para penggemar terhadap karya-karyanya.

"Penggemarku kangen melihat aku live konser dangdut betulan, ramai-ramai,” ujar Cak Sodiq.

Dia pun harus menunda keinginan menyapa para penggemarnya secara langsung karena virus corona (covid-19) masih merajalela.

“Saat pandemi kami tidak pernah konser dangdut lagi dengan puluhan ribu penonton," kata Cak Sodiq.

Meskipun demikian, Cak Sodiq akan terus menghibur para penggemarnya dengan lagu-lagu yang diunggah di YouTube JPNN Musik.

BACA JUGAGarap JPNN Musik, Cak Sodiq: Semua Akan Dangdut Pada Waktunya

Musisi kelahiran Pasuruan, Jawa Timur, itu berkomitmen memunculkan penyanyi baru di blantika musik dangdut tanah air.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya