3 Hal soal Polemik Ronaldo dengan Israel dan Palestina, Ternyata

3 Hal soal Polemik Ronaldo dengan Israel dan Palestina, Ternyata - GenPI.co
Nama megabintang Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, belakangan viral dan dikaitkan dengan polemik yang terjadi antara Israel dan Palestina.(foto: REUTERS/Alberto Lingria)

Hal ini mulai mencuat ketika Ronaldo membela Timnas Portugal melawan Israel pada kualifikasi Piala Dunia 2014 zona Eropa Grup F. 

Kala itu, Portugal ditahan imbang dengan skor yang cukup mencolok, 3-3, saat bermain di Stadion Ramat Gan.

BACA JUGA: Pesan Muhammadiyah untuk PBB, Bela Palestina

Usai pertandingan, viral dikabarkan bila Ronaldo mengabaikan permintaan dari salah satu pemain Israel, Yuval Shpungin, yang ingin menukar jersey dengannya.

Banyak yang menilai bahwa hal ini merupakan bentuk perlawanan Ronaldo kepada Israel. Akan tetapi, hingga kini Ronaldo tidak pernah memberikan klarifikasinya perihal hal tersebut.

Hal ini didukung dengan sikap Ronaldo yang memang belakangan menolak pertukaran jersey, salah satunya seperti saat menolak tukaran jersey dengan pemain Ferencvaros tatkala bertemu di Liga Champions 2020/2021.

2. Sumbangan Ronaldo ke Palestina Sebesar Rp21,4 Miliar?

Ronaldo dikabarkan juga pernah memberikan sumbangan sebesar Rp21,4 miliar ke Palestina pada bulan Ramadan tahun 2019 silam.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya