
"Saya merasa ini adalah tantangan baru dan saya sangat tertarik untuk memulai pengalaman baru ini," tambahnya.
Akan tetapi, Sin Yeong tidak mematok target yang besar bersama Persita . Dirinya hanya ingin menunjukkan performa terbaiknya bersama Persita.
“Saya tahu Persita adalah klub yang punya potensi besar. Saya mengikuti perjalanan Persita juga sejak mereka promosi ke Liga 1," tutupnya.(*)
BACA JUGA: Manuver Tak Terduga Timnas Indonesia, Shin Tae Yong Otaknya
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News