Cabor Bela Diri Jabar Diharapkan Raih Medali Emas di PON Papua

Cabor Bela Diri Jabar Diharapkan Raih Medali Emas di PON Papua - GenPI.co
Chief de Mission Kontingen PON XX Jabar Setiawan Wangsaatmaja mengunjungi Pelatda PON Kontingen Jawa Barat, di GOR Pajajaran, Kota Bandung, Senin (13/9/2021). (Foto: Shubhi Aldien/Biro Adpim Jabar)

Ia mengungkap sudah melihat hal tersebut di tubuh kontingen PON XX Jabar.

"Kita membawa nama kontingen Jawa Barat. Karena itu kekompakan harus terjalin, baik ofisial, para manager tim, pelatih, dan atlet, dan saya melihat ada," tutur Setiawan.

Setiawan berpesan untuk meraih Juara umum, maka Kontingen Jabar harus meraih sekira 20-24 persen medali emas, atau setara 137 sampai 160-an medali emas.

BACA JUGA:  Jelang PON Papua, PLN Adakan Simulasi Kelistrikan Antipadam

Selain itu, Setiawan mengungkap sejumlah cabang olahraga (cabor) unggulan yang diprediksi menjadi lumbung medali di antanya pencak silat, voli, taekwondo, karate, gulat, dan beberapa cabor lainnya. (*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya