
"Jadi memang sangat disayangkan," ucap pria berusia 52 tahun tersebut usai memimpin latihan Timnas Indonesia di Lapangan B Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (9/11) malam.
Di sisi lain, Timnas Indonesia sendiri saat ini tengah memfokuskan diri untuk melakoni laga uji coba resmi FIFA kontra Afghanistan, Selasa (16/11), dan Myanmar, Kamis (25/11).(Antara)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News