
Sedangkan dua pemain lain, Ferdiansyah dan Dimas Juliono Pamungkas bergabung di tim Persib U-18 yang tengah berjuang di Elite Pro Academy.
Berikut Daftar Pemain Persib Bandung untuk seri ketiga:
Penjaga gawang: Teja Paku Alam, Aqil Savik, Muhammad Natshir.
BACA JUGA: Disebut PSSI soal Batasan Pemain ke Timnas, Persib Angkat Suara
Belakang: Nick Kuippers, Achmad Jufriyanto, Bayu M. Fiqri, Zalnando, Henhen Herdiana, Mario Jardel, Ardi Idrus, Supardi Nasir, Indra Mustafa.
Gelandang: Dedi Kusnandar, Abdul Aziz, Beckham Putra Nugraha, Febri Hariyadi, Esteban Vizcarra, Erwin Ramdani, M. Syafril Lestaluhu, Puja Abdillah, Marc Klok, Mohammed Rashid.
BACA JUGA: PSIS Semarang vs Persib Bandung: Serang, Terjang, Menang!
Penyerang: Wander Luiz, Frets L. Butuan, Geoffrey Castillion.(Antara)
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News