Ole Gunnar Solskjaer Dipecat MU, 4 Penggantinya Mantap Jiwa

Ole Gunnar Solskjaer Dipecat MU, 4 Penggantinya Mantap Jiwa - GenPI.co
Ole Gunnar Solskjaer. Foto: Twitter/ManUtd

Ten Hag makin meroket namanya setelah membawa Ajax melaju ke semifinal Liga Champions 2018/2019.

4. Mauricio Pochettino

Pochettino sudah cukup lama dikaitkan dengan MU. Sebelum menjadi pelatih PSG, Pochettino dikabarkan bakal menukangi MU.

BACA JUGA:  Mengejutkan, Watford Bantai 10 Pemain Man United di Kandang

Saat ini rumor Pochettino akan melatih MU kembali mengemuka setelah Solskjaer dipecat.

Namun, kans Pochettino melatih MU terbilang kecil karena dirinya masih terikat kontrak dengan PSG. (*)

BACA JUGA:  Man United Terkapar, Man City Berjaya di Old Trafford

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya