
Jaksa Federal Italia bulan lalu menggelar penyelidikan atas sejumlah transfer pemain sepak bola Serie A.
Jaksa Turin Anna Maria Loreto mengatakan dalam dirilis yang diterima Jumat malam waktu setempat bahwa manajer senior Juventus sedang diselidiki.
Dia diselidiki dalam kaitannya dengan kasus menyampaikan komunikasi palsu kepada investor dan mengeluarkan faktur untuk transaksi yang tidak ada.
BACA JUGA: Emil Audero, Dilirik Timnas Indonesia Hingga Dibesarkan Juventus
"Sejumlah operasi transfer pemain-pemain profesional dan layanan yang diberikan beberapa agen yang terlibat dalam intermediasi terkait, tengah diselidiki," kata Loreto. (antara)
BACA JUGA: Fakta-Fakta Chelsea Hancurkan Juventus, Muach, Muach, Muach
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News