Covid-19 Menggila, China Tidak Jadi Tuan Rumah Piala Asia 2023

Covid-19 Menggila, China Tidak Jadi Tuan Rumah Piala Asia 2023 - GenPI.co
Ilustrasi - China tidak jadi tuan rumah Piala Asia 2023 karena Covid-19 menggila. Foto: Tangkapan layar/ANTARA/YouTube

Ada lima slot peringkat kedua terbaik dari enam grup putaran ketiga kualifikasi Piala Asia 2023 yang berhak berada di putaran final.

Terakhir kali Indonesia berlaga di Piala Asia adalah pada tahun 2007, ketika Indonesia menjadi salah satu tuan rumah turnamen bersama Malaysia, Thailand serta Vietnam.

Total sudah empat kali Indonesia berada di putaran final Piala Asia yakni tahun 1996, 2000, 2004 dan 2007 dengan hasil tak pernah melewati fase grup.(*)

BACA JUGA:  Bantai Myanmar di Piala AFF 2022, Timnas Indonesia ke Piala Asia

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya