5 Kesialan Menimpa Nepal, Timnas Indonesia Ketiban Rezeki Nomplok

5 Kesialan Menimpa Nepal, Timnas Indonesia Ketiban Rezeki Nomplok - GenPI.co
Terdapat lima kesialan menimpa Nepal, yang mana bisa membuat Timnas Indonesia ketiban rezeki nomplok. (foto: PSSI)

GenPI.co - Terdapat lima kesialan menimpa Nepal, yang mana bisa membuat Timnas Indonesia ketiban rezeki nomplok.

Timnas Indonesia akan berhadapan dengan Nepal di laga pemungkas Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023 yang digelar di Stadion Jaber Al-Ahmad International, Kuwait City, Rabu (15/6) dini hari WIB.

Pada pertemuan ini, Timnas Indonesia mencari tambahan tiga poin serta gol sebanyak-banyaknya demi memperbesar peluang lolos ke putaran final Piala Asia 2023.

BACA JUGA:  Punya Antusias Besar, Fans Timnas Indonesia Bikin AFC Terlena

Sejatinya, Timnas Indonesia berpeluang besar untuk mengalahkan Nepal, mengingat di atas kertas memiliki peringkat FIFA yang cukup jauh.

Dalam data yang dilansir dari laman FIFA per 31 Maret 2022, Timnas Indonesia berada di peringkat ke-159, sedangkan Nepal berada di posisi ke-168.

BACA JUGA:  Jika Ini Terjadi, Malaysia Bantu Timnas Indonesia ke Piala Asia

Tidak hanya itu, menjelang laga melawan Timnas Indonesia, Nepal dikabarkan mendapatkan sejumlah masalah, lima di antaranya seperti di bawah ini.

1. Ditinggal Pemain

BACA JUGA:  Yordania Frustrasi Lawan Timnas Indonesia, Nepal Bisa Hancur

Nepal sejak awal tidak datang dengan kekuatan terbaik mereka, tercatat ada sepuluh pemain inti pilihan pelatih Abdullah Al Mutairi memutuskan mundur.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya