PSSI Beri Angin Segar, Timnas Indonesia U-19 Makin Tajam

PSSI Beri Angin Segar, Timnas Indonesia U-19 Makin Tajam - GenPI.co
PSSI memberikan angin segar yang mana bisa membuat Timnas Indonesia U-19 makin tajam di atas lapangan. (foto: PSSI)

"Itu tampak saat laga pertama di Piala AFF U-19 melawan Vietnam, di mana mental dan skema permainan tidak berkembang. Ini selalu menjadi problem saat Indonesia main di laga perdana. Itu harus menjadi koreksi Shin Tae Yong agar setiap laga pertama sudah langsung tune in, langsung nge-gas," kata Sumardji.

Menanggapi itu, Shin Tae Yong mengaku bahwa dia sempat menggunakan jasa psikolog dan motivator saat berkarier di Korea Selatan tetapi hasilnya tidak bagus.

Namun, andai tenaga profesional tersebut mengetahui sepak bola, diprediksi hasilnya bisa berbeda.

BACA JUGA:  Bahaya, Shin Tae Yong Beri Kabar Buruk Jelang Piala Dunia U-20

"Akan lebih baik, jika ketua umum, manajer, bisa memberikan motivasi pemain pada sesi yang lain dengan waktu yang lebih lama. Bisa juga mengumpulkan pemain di tempat tertentu untuk diberikan motivasi," kata Shin Tae Yong.

Jikalau terlaksana penggunaan jasa psikolog dan motivator, serta membuahkan hasil yang bagus, maka bukan hal yang tidak mungkin para pemain Timnas Indonesia U-19 makin tajam di atas lapangan.(*)

BACA JUGA:  Permasalahan Timnas Indonesia Jauh Sebelum Shin Tae Yong Datang

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya