
Ketidakhadiran Mane juga menambah daftar panjang bintang yang gagal memeriahkan pesta sepak bola empat tahunan tersebut.
Sebelumnya, Paul Pogba dan N'Golo Kante dipastikan absen dari Timnas Prancis, serupa dengan duo Timnas Inggris Ben Chiwell dan Reece James.(*)
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News