
GenPI.co - Ada kenangan yang muncul menjelang laga Barito Putera vs Persebaya Surabaya pada lanjutan Liga 1 2019.
Para pemain Persebaya harus berduel melawan Barito Putera yang kini diasuh Djadjang Nurdjaman di Stadion Demang Lehman, Sabtu (28/9).
BACA JUGA:
Persebaya vs Bali United 1-1: Gol Cantik Hancurkan Perasaan Bonek
Resmi! Bek Persebaya Cak Otavio Dutra Jadi WNI!
Sebelum membesut Barito Putera, Djadjang merupakan juru taktik Persebaya.
Meski demikian, para penggawa Persebaya bertekad menghapus kenangan bersama Djanur, sapaan karib Djadjang.
Mereka berambisi membawa pulang tiga angka dari kandang Barito Putera.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News