Kandas di Babak Pertama All England 2023, Jonatan Christie Curhat

Kandas di Babak Pertama All England 2023, Jonatan Christie Curhat - GenPI.co
Tunggal putra Indonesia Jonatan Christie curhat setelah kandas pada hari pertama ajang All England 2023. (foto: PBSI)

"Tidak tahu mau bilang apa cuma memang atmosfer All England itu membuat saya ingin menampilkan yang terbaik, tapi malah lawan yang bisa bermain lebih lepas. Saya kurang main lepas jadi mainnya takut-takut dan ragu," tambahnya.

Ke depannya, Jojo berjanji akan mengambil pelajaran kekalahan pada hari pertama All England 2023 itu untuk tampil lebih baik lagi.

"Ini menjadi pelajaran buat saya bagaimana harus bermain lebih lepas, lebih berani untuk melakukan apa saja untuk keluar dari tekanan," tutupnya.(*)

BACA JUGA:  Fajar/Rian Makin Dewasa, Matang Hadapi All England 2023

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya