
“Ya, dia 100 persen siap dalam latihan. Dia sekarang benar-benar normal dalam latihan dan sekarang kami harus menyatukannya kembali. Dia akan masuk skuad, jika tidak terjadi apa-apa, Luis akan masuk skuad,” kata Klopp melanjutkan.
Lantas, apakah Diaz akan bermain? Hal tersebut hanya dapat dipastikan lewat laga Leeds United vs Liverpool yang dapat disaksikan via link live streaming berikut ini: https://www.vidio.com/live/9182-champions-tv-5?schedule_id=2596049.(*)
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News