
Pada laga yang berlangsung di Estadio de La Cartuja, Sevilla, Benzema memang tidak mencetak gol sama sekali untuk Madrid.
Dua gol Madrid di laga tersebut dicetak oleh Rodrygo (2', 70'). Sedangkan satu gol hiburan Osasuna dicetak Lucas Torro (58').
Jumlah 25 trofi yang diberikan oleh Benzema itu bisa bertambah lebih banyak mengingat dirinya masih menjadi andalan Ancelotti untuk Real Madrid.(*)
BACA JUGA: Eks Bintang Barcelona Minta Cristiano Ronaldo Balik ke Real Madrid
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News