Tangan Dingin Erick Thohir Berbuah Manis di Timnas U-22, PDIP Beri Sanjungan

Tangan Dingin Erick Thohir Berbuah Manis di Timnas U-22, PDIP Beri Sanjungan - GenPI.co
PDIP memberikan sanjungan atas hasil manis dari tangan dingin Erick Thohir untuk Timnas Indonesia U-22. (foto: PSSI)

Lelaki yang saat ini menjabat Menteri BUMN itu mampu menanamkan mental yang kuat dan nyali yang besar bagi tim Garuda Muda di ruang ganti maupun dari tribun lapangan.

“Prestasi ini tentu hasil kerja keras tim, baik pengurus PSSI, tim pelatih, manager dan tentu pemain. Kehadiran seorang ketua umum PSSI Erick Thohir bersama pemain tentu menjadi motivasi yang luar biasa, memberi semangat pada para pemain,” ucapnya.

Untuk itu, Andreas meminta agar PSSI selaku organisasi induk sepak bola Indonesia harus memberikan perhatian rutin kepada pemain-pemain muda Indonesia.

BACA JUGA:  Bertemu Prabowo Subianto, Erick Thohir: Kita Harus Fight!

Pasalnya, ke depan Indonesia harus menghadapi Piala Asia dan kualifikasi Piala Dunia tahun 2026 dan 2030 usia senior.

“Sepakat pertahankan mereka. PSSI perlu membuat crash program untuk mendongkrak prestasi timnas di semua level usia,” jelasnya.(*)

BACA JUGA:  Timnas Indonesia U-22 Juara SEA Games karena Erick Thohir Kuatkan Mental

hir Berbuah Manis di Timnas U-22, PDIP Beri Sanjungan

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya