MotoGP Mandalika 2023 di Depan Mata, Menpora Singgung Pembinaan Muda

MotoGP Mandalika 2023 di Depan Mata, Menpora Singgung Pembinaan Muda - GenPI.co
Menpora Dito Ariotedjo menyinggung pembinaan muda pembalap Indonesia jelang MotoGP Mandalika 2023. (Foto: raiky/kemenpora.go.id)

Oleh karena itu, Kemalsyah dan pihaknya akan mendirikan Mandalika Racing Academy yang rencananya akan terlaksana pada tahun depan.

"Kami akan start dari pembalap berusia 7 tahun dan mulai mengenalkan dengan karakter motor sport yang mesinnya kecil. Setelah belajar selama beberapa tahun dan mengenalkannya kepada motor sport yang lebih besar, akan kami bawa ke jenjang internasional," tambahnya

Menpora Dito sangat mendukung terhadap pelaksanaan penyelenggaraan gelaran MotoGP Mandalika 2023.

BACA JUGA:  Gandeng Pelajar Muhammadiyah, Menpora Dito Dukung Pengembangan eSports

"Kami di Kemenpora mengapresiasi atas MotoGP Mandalika 2023 ini. Karena ini mencerminkan Indonesia selalu dipercaya dunia internasional," katanya.

Menpora Dito juga menyambut baik program Mandalika Racing Academy yang dicanangkan.

BACA JUGA:  Disebut dalam Kasus BTS Rp 27 Miliar, Menpora Dito Buka-bukaan

"Kami sangat mendukung program akademi ini untuk pembinaan pembalap muda agar berprestasi di ajang internasional,” tambahnya.(*)

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya