
Ada Elkan Baggott, Sandy Walsh, Nadeo Argawinata, Pratama Arhan, dan Adam Alis yang datang bersamaan.
“Perjalanan jauh tentunya, melelahkan, namun saat bertemu dengan teman-teman, semua itu hilang. Saya sudah tidak sabar untuk bisa mengikuti latihan sore nanti,” kata bek Timnas Pratama Arhan.
Ada 3 pemain yang belum bergabung. Mereka adalah Asnawi Mangkualam Bahar, Shayne Pattynama, dan Rafael Struick.(*)
BACA JUGA: Timnas Langsung Latihan di Irak, Shin Tae Yong Fokus Benahi Fisik
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News