
Camat Sobang, Kabupaten Lebak, Sukarna Jaya, menyampaikan apresiasi kepada Kemenpora RI atas pelaksanaan kegiatan Bapen. Ia berharap agar beberapa program dari Kemenpora dapat dilaksanakan kembali di wilayah Sobang.
"Kami ucapkan terimakasih atas pelaksanaan kegiatan ini, kami juga turut berharap kegiatan ini memiliki dampak beruntun khususnya dalam segi ekonomi warga," ujarnya.
"Karena secara rill dampak kegiatan ini sudah terlihat dari ramainya hiruk pikuk ekonomi di desa melalui kegiatan yang ada. Serta berharap tidak hanya kali ini saja, namun kegiatan kemenpora dapat di lakukan lagi di Kecamatan Sobang," harapnya. (*)
BACA JUGA: TC di IKN Mulai Bisa Digunakan September 2024, Kata Menpora
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News