Santai Setelah Dihajar Vietnam, Shin Tae Yong: Timnas Indonesia Pasti ke Semifinal

Santai Setelah Dihajar Vietnam, Shin Tae Yong: Timnas Indonesia Pasti ke Semifinal - GenPI.co
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong merasa santai meski anak asuhnya dihajar oleh Vietnam. (Foto: PSSI)

Pasalnya, Timnas Indonesia masih menyisakan satu laga tersisa di fase Grup B Piala AFF 2024, yakni menjamu Filipina di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (21/12).

Filipina sendiri akan bertanding dengan menjamu Vietnam terlebih dahulu, Rabu (18/12) sebelum bertandang ke Solo.(*)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya