
“Pengalaman yang sangat berharga untuk saya menatap prestasi di masa depan," papar dia.
Juara BWF World Junior Championship 2023 ini tampil gemilang di Piala Sudirman 2025.
Dia sukses menaklukkan wakil Denmark Anders Antonsen yang merupakan peringkat ke-3 dunia dan Wakil Korea Selatan Cho Geon Yeop.(ant)
BACA JUGA: Jonatan Siap Bimbing Ubed dan Alwi di Piala Sudirman 2025
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News