Menpora Dito Mendampingi Presiden Prabowo Serahkan Zakat Kepada Baznas

Menpora Dito Mendampingi Presiden Prabowo Serahkan Zakat Kepada Baznas - GenPI.co
Presiden Prabowo memberikan apresiasi terhadap peran penting dan dedikasi Baznas baik di dalam maupun luar negeri. Foto: Kemenpora

"Pada tahun ini alhamdulillah potensi zakat kita masih seperti tahun kemarin Rp 327 triliun. Tetapi baru dapat mengumpulkan sebanyak Rp 41 triliun se Indonesia," kata Noor Achmad.

"Baznas Pusat di Jakarta kami kumpulkan sebanyak Rp 1,2 triliun. Jumlah ini meningkat dari tahun 2021 Rp 500 miliar, tahun 2022 Rp 634 miliar, tahun 2023 Rp 882 miliar, tahun 2024 Rp 1,2 triliun dan insha Allah tahun 2025 ini kami targetkan Rp 1,35 triliun," imbuhnya.

Hadir dan menyerahkan zakat kepada Baznas dalam acara tersebut adalah Wakil Presiden Gibran Rakabuming, para pemimpin lembaga negara, para menteri dari Kabinet Merah Putih, serta beberapa direktur utama BUMN.(*)

BACA JUGA:  Wamenpora Taufik Menghadiri Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama PP PBSI

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya