
“Untuk persiapan kita sudah siap dan seluruh pemain sangat bersemangat dan memiliki motivasi tinggi, dan dalam beberapa latihan terakhir sudah luar biasa,” papar dia.
Akan tetapi, selama 7 laga terakhir tanpa kemenangan diakui Vitor memengaruhi mental para pemain.
“Akan tetapi, 3 latihan terakhir saya lihat pemain luar biasa. Semua pemain terlihat lebih percaya diri,” imbuh dia.
BACA JUGA: Seusai Tahan Imbang Persib, Barito Putera Pede Sikat PSM Makassar
Selain itu, di partai ini Barito yang bermain di kandang sendiri menjadi keuntungan tersendiri.
Dia berharap dukungan suporter di stadion bisa mengangkat semangat tim yang tengah terpuruk.(*)
BACA JUGA: Ini 3 Skenario Barito Putera Agar Selamat dari Degradasi
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News