
Sebelumnya kapten Persib Supardi Nasir yang mencetak gol bunuh diri saat melawan Bali United.
Persela sempat bermain dengan sepuluh penggawa setelah Arif Satriya diganjar kartu merah pada menit ke-85.
Namun, Persib gagal memanfaatkan keunggulan jumlah pemain untuk mencetak gol.
Hasil itu membuat Persib kini duduk di posisi kesepuluh dengan koleksi 41 angka.
BACA JUGA: Persib Bandung vs Persela Lamongan: Buru Modal Sapu Bersih
Sementara itu, Persela saat ini berada di urutan ke-15 setelah mengemas 34 poin. (*)
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News