
“Kami berharap dia bisa menembus skuad inti di FK Radnik Surdulica,” ujar Isnanta, Selasa (11/2).
Isnanta pun berharap SKO Kemenpora bisa terus melahirkan pemain-pemain muda dengan kualitas bagus.
BACA JUGA: Virus Corona: Ejekan Bintang Liga Inggris Sangat Keterlaluan
“Kami ingin terus melahirkan pemain-pemain bertalenta agar bisa main di Eropa," kata Isnanta. (*)
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News