Bagaimana Cara Memotret Makanan agar Hasilnya Menawan?

Bagaimana Cara Memotret Makanan agar Hasilnya Menawan? - GenPI.co
Deddy Huang. Foto: Dok Pri for GenPI.co

GenPI.co - Saya masih belajar memotret makanan. Namun, saya mengalami kendala saat mengambil sudut pandang.

Bagaimana caranya agar saya bisa memotret makanan agar hasilnya terlihat lebih menarik?

(Ari Wijayanti, 20 Tahun)

Fotografer profesional Deddy Huang memberikan jawabannya.

Memotret makanan memang tidak mudah. Sebab, fotografer harus bisa memvisualisasi makanan pada gambar.

Namun, ada beberapa trik yang harus dilakukan agar visualisasinya terlihat menarik meskipun makanannya tidak mewah.

BACA JUGABikin Kopi Biar Seenak di Kafe Pas Lagi Naik Gunung, Apa Tipsnya?

Salah satunya ialah sudut pandang pengambilan gambar yang pas. Biasanya dalam memotret makanan memerlukan tiga sudut pengambilan foto.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya