Banjir View TikTok, Ini 3 Cara Membuat Video Transisi Tanpa Ribet

Banjir View TikTok, Ini 3 Cara Membuat Video Transisi Tanpa Ribet - GenPI.co
Banjir View TikTok, Ini 3 Cara Membuat Video Transisi Tanpa Ribet. Ilustrasi: Freepik

GenPI.co - Berkreasi lewat video pendek kini menjadi tren di platform berbagi video seperti TikTok. Maka tak heran bila banyak orang berlomba-lomba untuk membuat video viral tersebut.

Untuk menarik minat penonton dan membuat video populer, salah satu trik yang bisa kamu lakukan adalah menggunakan efek transisi, yaitu perpindahan dari satu scene ke scene lain dengan teknik pergerakan kamera yang unik.

Selain lebih asyik ditonton, pesan yang disampaikan pun akan menjadi lebih kuat jika transisi video dibuat secara tepat dan menarik.

BACA JUGA:  Sineas Film Top Bakal Bagi Ilmu Gratis di TikTok, Nih Caranya!

Simak beberapa jurus untuk membuat video transisi dari konten kreator Aries Lukman, biar video kamu bisa lebih banyak ditonton di SnackVideo.

1. Transisi whip pan dengan gerakan kamera yang cepat 

BACA JUGA:  Hore! Durasi Video TikTok Bakal Diperpanjang Jadi 5 Menit

Trik membuat efek transisi menarik yang pertama adalah menggunakan transisi whip pan atau biasa dikenal dengan sebutan panning nyabet. Efek transisi yang satu ini biasanya melibatkan dua shots dalam satu video pendek.

Untuk menjadikan efek transisi video kamu semakin menarik, kamu bisa gunakan teknik ini dengan membuat shot pertama berupa gerakan kamera secara cepat ke kiri atau ke kanan saat ingin melakukan transisi.

BACA JUGA:  3 Strategi Jualan Laris Manis di TikTok, UKM Wajib Simak!

Selanjutnya, shot kedua akan dimulai dengan menggerakkan kamera secara cepat sesuai dengan arah shot pertama. Gerakan kamera secara cepat tersebut dapat menghasilkan efek blur yang bisa dijadikan transisi menuju scene berikutnya. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya