Google Merogoh Kocek USD 26,6 Miliar agar Bisa Menjadi Mesin Pencari Utama

Google Merogoh Kocek USD 26,6 Miliar agar Bisa Menjadi Mesin Pencari Utama - GenPI.co
Logo Google. (FOTO: ANTARA/Shutterstock)

Jumlah tersebut muncul setelah laporan di New York Times mnegeklaim bahwa Google membayar Apple USD 18 miliar untuk menjadi mesin pencari utama di Safari dan iPhone.

Selain itum Google juga membayar Mozilla untuk penempatan default di Firefox dan Samsung untuk perangkatnya, bersama dengan pembuat perangkat lain, operator nirkabel, dan platform lain untuk menjadi yang utama.

Raghavan juga mencatat bahwa Google menghadapi persaingan dengan aplikasi yang memiliki fungsi serupa. Dia menggunakan contoh pemesanan perjalanan di mana orang mencari tiket dan fasilitas di aplikasi itu sendiri.

BACA JUGA:  Google Chrome Bakal Sediakan Fitur Pendeteksi Kesalahan Ketik URL Versi Seluler

Google juga berpendapat jika pengguna tidak menyukai mesin pencari utama Google, pengguna dapat mengubahnya. (*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya