Jelang Ramadhan, Ini Manfaat Buah Blewah yang Menyegarkan

Jelang Ramadhan, Ini Manfaat Buah Blewah yang Menyegarkan - GenPI.co
Buah blewah banyak dikonsumsi saat berbuka puasa (foto: Kementan)

GenPI.co— Sebentar lagi memasuki bulan Ramadhan, salah satu yang banyak dipilih saat berbuka puasa adalah mengonsumsi buah blewah.

Buah blewah harum, rasanya yang segar, dan cenderung manis. Blewah merupakan tanaman yang masuk dalam keluarga Cucumis melo.

Lalu kenapa buah ini banyak dikonsumsi saat Ramadhan? Tentu ada alasannya.

Baca juga: Bau Mulut Saat Puasa Ramadhan, Ini Penyebabnya

Berikut yang perlu kamu tahu seputar blewah, buah yang menyegarkan:

Mengandung Banyak Air

Kandungan air pada buah blewah amat bermanfaat sebagai pengganti cairan tubuh, sekaligus isotonik alami yang baik bagi atlet, olahragawan, pekerja berat, wisatawan, petualang alam, pendaki gunung, sukarelawan, tim SAR, dan orang yang sedang berbuka puasa.

Mengandung Vitamin C

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya