Lagi Hits, Ini 3 Cara Nikmati Croffle ala Kopi Soe

Lagi Hits, Ini 3 Cara Nikmati Croffle ala Kopi Soe - GenPI.co
Lagi Hits, Ini 3 Cara Nikmati Croffle ala Kopi Soe (Foto: Kopi Soe)

GenPI.co - Kalian sudah tak asing dengan kudapan unik croffle yang belakangan ini ramai hadir di media sosial.

Coffle adalah makanan yang berasal dari dua kombinasi kudapan, yaitu croissant dan waffle.

Secara garis besar, kudapan yang awalnya populer di Korea Selatan itu adalah adonan croissant yang dipanggang dalam cetakan waffle.

BACA JUGA:  Cespleng! Ternyata Ini Vitamin untuk Penderita Covid-19 OTG

Tak perlu bingung, kini croffle hadir di kedai Kopi Soe yang menunya dinamai Soeffle.

Co-founder Kopi Sore Sylvia mengatakan bahwa tren croffle memicu pihaknya untuk berkreasi dan menciptakan varian yang unik.

BACA JUGA:  Jangan Sepelekan, Khasiat Minum You C 1000 Sungguh Mencengangkan

“Soffle dari Tjemilan oleh Kopi Soe sangat cocok dilahap bersama berbagai sajian pelengkap sesuai selera, mulai dari pecinta makanan manis, asam, hingga asin, semua bisa menikmati,” ujarnya, Jumat (25/6).

Berikut tiga cara menikmati Soeffle sesuai selera masing-masing.

1. Ditemani secangkir kopi

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya