Resep Ramen Jepang Pakai Mi Instan, Rasanya Mantap!

Resep Ramen Jepang Pakai Mi Instan, Rasanya Mantap! - GenPI.co
Resep Ramen Jepang Pakai Mi Instan, Rasanya Mantap! Foto: YouTube Devina Hermawan

Jamur lember rebus, iris tipis

Cara membuat:

1. Pertama, buat kaldu dengan cara merebus jahe, bawang putih, bawang merah dengan 300 ml air

2. Potong daun bawang bagian putih, masukkan ke dalam air.

BACA JUGA:  Resep Macaroni Schotel, Camilan Buat Malam Minggu Bareng Pasangan

3. Masak selama 5-10 menit.

4. Rebus mi instan sesuai selera.

BACA JUGA:  Belajar Masak Buat Suami, Yuk Cobain Resep Nasi Goreng Hong Kong

5. Masukkan bumbu mie instan ke dalam mangkuk, tambahkan air kaldu, lalu aduk.

6. Tambahkan susu evaporasi, bumbui dengan gula dan merica.

BACA JUGA:  Resep Nasi Bakar Kemangi Ala Chef Devina, Bisa Buat Bekal Suami ke Kantor

7. Masukkan mi yang sudah direbus.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya