Resep Roti Maryam Tanpa Oven, Bisa Jadi Menu Sarapan atau Bekal Anak

Resep Roti Maryam Tanpa Oven, Bisa Jadi Menu Sarapan atau Bekal Anak - GenPI.co
Resep Roti Maryam Tanpa Oven, Bisa Jadi Menu Sarapan atau Bekal Anak

GenPI.co - Roti Maryam atau roti canai merupakan hidangan khas Timur Tengah yang cukup akrab di lidah orang Indonesia.

Berbeda dengan roti pada umumnya, roti maryam memiliki bentuk pipih dan bundar dengan tekstur empuk dan renyah.

Roti Maryam bisa disajikan secara polos atau menggunakan topping seperti madu, susu kental manis, keju atau cokelat.

BACA JUGA:  Resep Ayam Goreng Serundeng, Masakan Nusantara yang Bikin Nagih!

Makanan tersebut banyak dijual di toko roti atau restoran Timur Tengah.

Namun, kamu juga bisa membuatnya sendiri di rumah tanpa harus menggunakan oven.

BACA JUGA:  Resep Bihun Goreng Ala Solaria, Cara Bikinnya Gampang!

Roti Maryam bisa disajikan sebagai menu sarapan atau bekal anak ke sekolah.

Chef Devina Hermawan membagikan resep roti Maryam lewat channel YouTube-nya pada 25 April 2021.

BACA JUGA:  Resep Tahu Cabai Garam, Menu Praktis dengan Bahan Murah Meriah

Berikut ini resep roti Maryam tanpa oven ala Chef Devina yang bisa kamu coba untuk takaran 6 pcs.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya