Resep Pai Daging Cincang Khas Inggris, Anak-anak Pasti Suka!

Resep Pai Daging Cincang Khas Inggris, Anak-anak Pasti Suka! - GenPI.co
Resep Pai Daging Cincang Khas Inggris, Anak-anak Pasti Suka! Foto: YouTube Devina Hermawan

Cara membuat:

1. Potong kentang, rebus hingga matang kemudian haluskan kentang dengan saringan.

2. Panaskan wajan, masukkan kentang, mentega, parutan keju, garam, lada putih, dan susu, aduk rata.

3. Panaskan sedikit minyak, masukkan smoked beef dan bawang bombai, masak hingga wangi.

BACA JUGA:  Resep Telur Dadar Terung, Menu Praktis dan Ekonomis Buat Sarapan

4. Masukkan bawang putih dan daging giling, aduk rata kemudian tambahkan wortel dan tomat, aduk rata.

5. Masukkan rosemary, seledri, paprika bubuk, arak masak, kecap inggris, dan saus tomat, aduk rata.

BACA JUGA:  Resep Omelet Eropa yang Lembut dan Kenyal, Cuma Perlu 3 Telur!

6. Masukkan tepung terigu, aduk rata lalu masukkan air, garam, gula, merica, dan kaldu bubuk, aduk kembali.

7. Masukkan kacang polong, masak sebentar hingga air menyusut.

BACA JUGA:  Resep Misoa Goreng, Menu Praktis untuk Camilan Anak

8. Masukkan kentang yang telah dimasak ke dalam daging, ratakan dan beri corak dengan menggunakan garpu.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya