Surganya Kuliner, 4 Destinasi di Kuala Lumpur Ini Hadirkan Menu Makanan Lezat

Surganya Kuliner, 4 Destinasi di Kuala Lumpur Ini Hadirkan Menu Makanan Lezat - GenPI.co
Kuala Lumpur, Malaysia saat lockdown akibat pandemi Covid-19. Foto: EPA-EFE/straitstimes

3. Nasi Kandar Arraaziq

Selain nasi lemak, salah satu kuliner nasi khas Malaysia yang cukup terkenal adalah nasi kandar. Dari tampilannya, nasi kandar bisa dibilang mirip nasi padang. Tempat makan ini berada di Bukit Bintang Street, depan Plaza Low Yat dan buka 24 jam lho!

Beberapa menu andalan dari tempat ini adalah Roti Canai Kuah Kari, Nasi Kandar Kambing, Nasi Kandar, hingga Teh Tarik yang rata-rata dijual kisaran harga 5-12RM saja.

4. Central Market

Central Market Kuala Lumpur atau yang juga dikenal dengan nama Pasar Seni Kuala Lumpur adalah pilihan tempat terbaik untuk membeli oleh-oleh Malaysia.

BACA JUGA:  Traveling Ke Malaysia? Yuk Intip 4 Destinasi Paling Estetik di Kuala Lumpur!

Dikenal sebagai pusat oleh-oleh khas Malaysia, Central Market memiliki kisah sejarah yang panjang hingga dikenal sebagai pasar seni. 

Jangan lewatkan juga camilan pie tee, jajanan tradisional ini terbuat dari tepung beras yang diisi dengan wortel, lobak, telur rebus, dan daun ketumbar cincang. Disantap dengan saus cabai makin nikmat!

BACA JUGA:  Pelesir ke Kuala Lumpur? Wajib Mampir ke 3 Kedai Kopitiam Khas Melayu

Kapan lagi menghabiskan waktu sambil bersantai dan berfoto di spot-spot estetik Kuala Lumpur dan menikmati kuliner nikmat nan menggugah selera? Traveling ke Kuala Lumpur makin hemat dengan AirAsia! Karena lagi ada Hemat Bolak-Balik terbang ke Kuala Lumpur!

Diskon 20% untuk setiap penerbangan ke Kuala Lumpur dari berbagai kota besar di Indonesia dengan memesan tiket pulang-pergi (PP) dalam satu kali transaksi.

BACA JUGA:  Traveling Romantis ke Kuala Lumpur Bareng Doi, Catat Itinerary Untuk 3 Hari Di sini!

Nah, kamu bisa menikmati potongan harga 20% terbang ke Kuala Lumpur dengan AirAsia dari berbagai kota di Indonesia antara lain Banda Aceh, Padang, Kertajati, Yogyakarta, Balikpapan, Ujung Pandang dan Pekanbaru. Diskon 20% baru bisa kamu dapatkan untuk perjalanan pulang Kuala Lumpur ke Indonesia, ya. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya