Gunung Menumbing, Menyimpan Cerita Bung Karno dan Hatta

Gunung Menumbing, Menyimpan Cerita Bung Karno dan Hatta - GenPI.co
Mengenal wisata sejara Indonesia di Gunung Menumbing. Foto: Instagram/my_abele

Wisma Menumbing yang berada di ketinggian 355 mdpl itu wisatawan pun dapat melihat-lihat barang peningggalan Bung Karno dan Bung Hatta. Seperti ruang rapat, meja dan kursi serta mobil Ford yang pernah digunakan presiden pertama Indonesia itu.

Tak hanya itu, di wisma ada kamar tidur dan tempat bekerja. Sementara di teras ada sebuah lonceng tua yang syarat dengan cerita.

BACA JUGA: Mengenal Rumah Pengasingan Bung Karno di Bengkulu

Konon berdasarkan sejarah lonceng itu berfungsi memanggil tentara Belanda untuk berkumpul. Pada bagian luar ruangan ada spot yang biasa digunakan untuk menulis dan membaca.

Tidak hanya berwisata sejarah. Tempat itu pun punya pesona dengan pemandangan hutan yang asri dan melihat kota Bangka Barat, Bangka Belitung dari ketinggian. Apalagi pada malam hari deretan lampu seakan menghiasi malam kota syarat cerita sejarah itu.

Tiket masuknya sangat terjangkau yakni Rp 2.500 per orang. Jadi kapan ke Gunung Menumbing?. (*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya