Dokter Dina Beber Manfaat Suami Istri Rutin Begituan

Dokter Dina Beber Manfaat Suami Istri Rutin Begituan - GenPI.co
Dokter Dina Oktaviani menyebut rutin berhubungan di ranjang memberikan banyak dampak positif bagi pasangan suami istri. Foto: Asep Wahyudin/GenPI.co

GenPI.co - Dokter Dina Oktaviani menyebut rutin berhubungan di ranjang memberikan banyak dampak positif bagi pasangan suami istri.

Menurut Dokter Dina, salah satu manfaat rutin berhubungan ialah meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Selain itu, rutin berhubungan di ranjang ternyata juga berkaitan dengan peluang awet muda.

BACA JUGA:  Dokter Dina Beber Cara Ampuh Bikin Wanita Puas, Gampang Kok

“Menambah hormon awet muda,” tulis Dokter Dina Oktaviani di akun TikTok @bukandoktercinta pada 16 Januari 2022.

Dokter Dina mengatakan rutin berhubungan di ranjang juga mengurangi potensi suami istri mengalami stres.

BACA JUGA:  Tips Dokter Dina Bikin Gairah Pria Memuncak, Istri Ampun-ampunan

Selain itu, suami istri yang melakukan ehem-ehem secara rutin akan berkurang peluang mengalami rasa sakit.

Dokter Dina juga menyebut berhubungan yang dilakukan secara rutin berkaitan dengan daya ingat dan fungsi otak.

“Meningkatkan daya ingat dan fungsi otak,” lanjut Dokter Dina.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya