Kajian Gus Baha: Awas! Sedekahmu Bisa Jadi Sia-sia

Kajian Gus Baha: Awas! Sedekahmu Bisa Jadi Sia-sia - GenPI.co
Kajian Gus Baha: Awas! Sedekahmu Bisa Jadi Sia-sia - KH Ahmad Bahauddin Nursalim alias Gus Baha. Foto: Screen Shot YouTube PP Damaran 78 Mazroatul Ulum Official

GenPI.co - Penceramah kondang KH Ahmad Bahauddin Nursalim alias Gus Baha menjelaskan Kajian Islam terkait tata cara bersedekah yang baik dan benar, sehingga amal pahalanya diterima Allah SWT.

Hal tersebut diungkapkan Gus Baha dalam ceramah yang dilansir dari YouTube Santri Gayeng pada 20 Agustus 2020.

Menurut Gus Baha, jangan melakukan sedekah dengan cara seperti ini, karena hal itu akan ditolak Allah SWT.

BACA JUGA:  3 Zodiak Paling Mudah Cemburu, Mereka Selalu Curiga

Gus Baha menjelaskan bahwa bersedekah dengan cara seperti ini akan sia-sia, sehingga tidak akan mendapatkan pahala.

Selain itu, Gus Baha menyebutkan, orang yang bersedekah seperti ini adalah termasuk dalam orang-orang yang rugi.

BACA JUGA:  Kajian Gus Baha: Jangan Melakukan Tahajud Setiap Hari

Gus Baha berpendapat bahwa bersedekah adalah ibadah yang harus diperhatikan, sebab ada satu hal yang paling krusial yang harus dilakukan.

"Syaratnya sedekah diterima Allah SWT itu satu, dan pasti diterima jika kamu menjalankannya," kata Gus Baha dikutip GenPI.co, Minggu (24/7/2022).

BACA JUGA:  5 Obat Herbal Ampuh untuk Diabetes, Khasiatnya Dahsyat

Pasalnya, kata Gus Baha, hal ini menjadi syarat mutlak agar pahala sedekah diterima Allah SWT, dan bila tidak dilakukan, maka akan sia-sia amal sedekahnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya