Kajian Ustaz: Ini Penyebab Doa Belum Terkabul Meski Rajin Salat

Kajian Ustaz: Ini Penyebab Doa Belum Terkabul Meski Rajin Salat - GenPI.co
Kajian Ustaz: Ini Penyebab Doa Belum Terkabul Meski Rajin Salat - Ilustrasi: Berdoa (foto: freepik)

"Karena orang yang salatnya benar, itu Masyaallah mohon maaf, jangankan doa biasa. Orang yang meminta kepada Allah bahkan katanya manusia mustahil. Jika itu salatnya benar, bisa dikabulkan oleh Allah SWT," jelas Ustaz Adi Hidayat.

Menurut Ustaz Adi Hidayat, hal itu berarti apabila seseorang benar dalam menunaikan salatnya, maka hal yang mustahil menurut manusia itu bisa terkabulkan dengan izin Allah SWT.

"Bahkan Nabi Muhammad SAW juga meminta dalam salatnya, para ulama-ulama yang saleh juga berdoa dalam salatnya. Begitu salat dikerjakan dengan benar, maka semua urusan kita yang ada di dunia ini maupun doa kita untuk akhirat kelak pasti akan dikabulkan atas izin Allah SWT," kata Ustaz Adi Hidayat.

BACA JUGA:  3 Zodiak Paling Beruntung, Hokinya Selalu Bikin Bahagia

Ustaz Adi Hidayat pun mengingatkan untuk memperbaiki salat yang dikerjakan dan menyempurnakan salat tersebut, agar doa-doa yang dipanjatkan akan cepat dikabulkan oleh Allah SWT.(*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya