Kajian Gus Baha: Ibadah Paling Dibenci Setan, Ternyata Sangat Sepele

Kajian Gus Baha: Ibadah Paling Dibenci Setan, Ternyata Sangat Sepele - GenPI.co
Kajian Gus Baha: Ibadah Paling Dibenci Setan, Ternyata Sangat Sepele (Foto: Pixabay)

"Dia juga tidak melakukan wirid seperti wirid alhamdulillah, subhanallah dan lainnya. Bahkan, ulama itu tidak pernah iri meskipun tidak jadi pejabat atau apa pun," ungkap Gus Baha.

Menurut Gus Baha, berkah tidak pernah iri itulah dia bisa menjadi wali.

Pasalnya, mengamalkan ayat yang menjelaskan tidak melihat nikmat yang diberikan pada orang lain sehingga tidak iri.

BACA JUGA:  3 Zodiak Paling Lembut Hatinya, Bikin Pasangan Selalu Bahagia

"Jangan melihat nikmat yang diberikan pada orang lain, banyak-banyaklah bersyukur," jelas Gus Baha.

Gus Baha pun mencontohkan, misalkan jadi orang kecil atau orang bodoh, maka tetap bersyukur yang penting bisa tertawa.

BACA JUGA:  Kajian Gus Baha: Yang Wajib Salat Tahajud Hanya Nabi

"Pokoknya harus merasa senang," tegas Gus Baha.

Oleh sebab itu, Gus Baha menegaskan bahwa ibadah yang paling dibenci setan itu bukan ibadah puasa, salat dan lainnya.

BACA JUGA:  5 Tempat Usaha Bikin Bangkrut, Intip Fengsui Agar Hoki

"Ibadah paling tinggi, paling dibenci setan adalah orang mukmin yang merasa bahagia," bebernya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya