Intip Khasiat Nanas untuk Wanita, Benarkah Bikin Aroma Area Sensitif Wangi?

Intip Khasiat Nanas untuk Wanita, Benarkah Bikin Aroma Area Sensitif Wangi? - GenPI.co
Intip Khasiat Nanas untuk Wanita, Benarkah Bikin Aroma Area Sensitif Wangi?(elements envato/By langalvezjen)

Namun, efek ini belum diuji pada manusia. Terlebih, konsentrasi enzim bromelain dalam buah nanas kemungkinan terlalu kecil untuk memberikan manfaat yang signifikan.

2. Mendukung kesehatan ibu hamil dan janin

Manfaat mengonsumsi buah nanas ternyata bisa untuk mendukung kesehatan ibu hamil dan janin.

Oleh sebab itu, makan nanas saat hamil tidak memicu keguguran. Justru sebaliknya mendukung kesehatan ibu hamil dan janin dalam kandungan.

BACA JUGA:  5 Sumber Makanan Bikin Cairan Pria Makin Joss, Jangan Salah Pilih

Pasalnya, buah nanas memiliki kandungan tembaga. Mineral penting ini membantu membentuk sel darah merah dan melancarkan sirkulasi darah.

Perlu diketahui, bahwa asupan harian tembaga yang meningkat 0,1 miligram selama kehamilan juga diperlukan dalam perkembangan jantung, pembuluh darah, dan kerangka janin.

3. Menjaga kesehatan kulit

BACA JUGA:  3 Manfaat Menelan Cairan Pria untuk Kesehatan, Simak Faktanya

Salah satu manfaat mengonsumsi buah nanas, yakni untuk menjaga kesehatan kulit.

Pasalnya, kandungan vitamin C yang cukup tinggi dalam buah nanas bersifat sebagai antioksidan yang membantu menjaga kesehatan kulit wanita.

BACA JUGA:  Benarkah Rutin Makan Kacang Bikin Cairan Pria lebih Joss? Begini Hasil Penelitian

Seperti diketahui, bahwa vitamin C ini membantu melawan radikal bebas yang menyebabkan kerusakan kulit.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya