4 Faktor Ini Bisa Bikin Cairan Pria Rusak, Jangan Sepelekan

4 Faktor Ini Bisa Bikin Cairan Pria Rusak, Jangan Sepelekan - GenPI.co
4 Faktor Ini Bisa Bikin Cairan Pria Rusak, Jangan Sepelekan (elements envato/By Prostock-studio)

Perlu diketahui, bahwa jika suhu testis naik hingga menjadi 37˚ C, produksi spe*ma dapat terganggu.

Oleh sebab itu, aktivitas yang perlu diwaspadai oleh pria, seperti berendam air panas, memangku laptop, hingga menggunakan celana yang ketat.

3. Konsumsi obat

Salah satu penyebab yang bisa merusak kualitas cairan pria alias spe*ma, yakni mengonsumsi obat-obatan tertentu.

BACA JUGA:  4 Cara Alami Agar Cairan Pria Melimpah, Hubungan Ranjang Makin Hot

Perlu diketahui, bahwa ternyata banyak obat dilaporkan dapat merusak proses pembentukan cairan pria.

Obat-obatan tersebut diketahui bisa membahayakan proses pematangan cairan pria, sehingga spe*ma rusak.

BACA JUGA:  3 Posisi Hubungan Ranjang Paling Wow, Sensasinya Hot dan Tokcer

Adapun obat yang diketahui dapat menghambat proses pembentukan spe*ma, yakni obat kanker (kemoterapi), obat maag, obat antinyeri opioid, hinggan obat antidepresan.

4. Ejak*lasi terbalik

Salah satu penyebab yang bisa merusak kualitas cairan pria alias spe*ma, yakni ejak*lasi terbalik.

BACA JUGA:  Khasiat Taoge Bikin Cairan Pria Makin Joss, Simak Fakta Ini

Ejak*lasi terbalik alias ejak*lasi retrograde terjadi ketika air mani memasuki kandung kemih selama orga*me, seharusnya keluar dari ujung senjata pria alias pe*is.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya