
Beberapa waktu lalu desain undangan Message in a Bottle cukup populer di kalangan masyarakat.
Desain undangan pernikahan ini biasanya dimasukkan ke dalam botol kaca.
Konsepnya seperti menerima pesan rahasia dalam sebuah botol misteri. Menarik, bukan?
2. Puzzle
Ide desain undangan lainnya yang cukup unik, yakni, dengan menggunakan konsep puzzle.
Ide ini cukup unik dan menantang, sebab kamu perlu menyusun gambar demi gambar untuk dapat mengetahui pesan utuh dari kepingan puzzle tersebut.
BACA JUGA: Catat, 4 Godaan Dahsyat Sebelum Pernikahan, Penting Nih!
3. Tiket Bioskop
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News