Selain Jawa, 4 Suku Ini Punya Tradisi Pingit Sebelum Menikah

Selain Jawa, 4 Suku Ini Punya Tradisi Pingit Sebelum Menikah - GenPI.co
ilustrasi: Pernikahan adat Jawa (foto: IG @alterlightphotography)

2. Suku Betawi

Suku betawi memiliki tradisi yang mirip dengan pingit, yakni Dipiare. 

Tradisi ini bertujuan agar sang pengantin wanita dapat merawat dirinya dan menjaga penampilan tetap sempurna sebelum hari pernikahannya.

BACA JUGA: 5 Tradisi Pernikahan Kerajaan Inggris Ini Wow Banget...

3. Suku Buton

Upacara Posuo atau Bakurung adalah tradisi pingit bagi Suku Buton. 

Prosesi ini dijalankan oleh perempuan yang harus mengisolasi diri dari dunia luar dan tidak sama sekali berkomunikasi dengan calon pengantin pria.

4. Suku Banjar

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya