4 Pilihan Kutek Cantik Untuk Acara Pernikahan

4 Pilihan Kutek Cantik Untuk Acara Pernikahan - GenPI.co
ilustrasi: kutek pernikahan (Foto : the treat spotter)

GenPI.co - Memilih kutek yang cocok untuk momen pernikahan tidak kalah penting. Sebab, pilihan yang tidak tepat tentu membuat kamu tak percaya diri. 

Tidak hanya warna, tipe kutek menjadi hal yang perlu dipertimbangkan sesuai selera agar dapat tampil maksimal saat momen berbahagia.

BACA JUGA: Ingin Mengeringkan Kuteks Lebih Cepat? Coba 4 Cara Ini

Berikut adalah 3 tipe kutek yang cocok untuk pernikahan, sebagaimana dilansir dari berbagai sumber :

1. Glossy

Cat kuku dengan hasil akhir glossy akan membuat penampilan semakin gemerlap karena pantulan cahaya. 

Pemilihan warna untuk tipe glossy ini tidak kalah penting, disarankan untu memilih warna sesuai dengan gaun pengantin agar tampak senada dan tidak terlalu mencolok.

2. Matte

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya